Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang

Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang - Apakabar Bunda sobat RESEP MASAKAN, Semoga kabar Bunda selalu sehat, amin. Kesempatan kali ini Resep Masakan akan berbagi informasi resep Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang, Resep ini bisa Bunda coba loh, untuk menambah khasanah resep masakan Bunda. Oya, Resep ini tergabung dalam label Resep Ayam, Resep Bakso, Resep Daging, Resep Kuah, Resep Kue, Resep Makanan, Resep Masakan, Resep Resep, Oke, Langsung kita coba yuk Bun.

Judul : Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang
link : Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang

Baca juga


Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang

Resep Kue Donat Terbaru 2016

KOKIBU - Hai Bundalover, Selamat Sore. Kini kokibu hadir lagi memenuhi permintaan dari salah seorang yang ingin mengetahui resep cara membuat donat agar mengembang dan tentunya lebih lembut. Sebenarnya membuat donat agar lebih lembut dan mengembang itu cukuplah sederhana asalkan dibutuhkan kesabaran dan kerja keras tentunya. Baiklah kalau begitu anda hanya cukup mengikuti resep dan langkah-langkah yang saya berikan sebagai berikut.

Bahan-bahan:
  • 1 biji kentang
  • 1 sachet Susu kental manis
  • 1 sdt Fermipan
  • Gula (Secukupnya)
  • 2,5 sdm Mentega
  • 1-2 Gelas Air
  • Terigu secukupnya [kalau ditakar suka kurang pas dikira-kira saja bun ya terigunya pakai merk cakra kembar]

Cara Membuat:
  1. Rebus kentang lalu haluskan.
  2. Masukan susu sama gula supaya kentang halus banget.
  3. Masukan air, terigu, fermipan, mentega.
  4. Aduk pakai tangan sampai kalis.
  5. Diamkan selama 1 jam.
  6. Bentuk goreng deh.

Tips:
  • Saya pribadi biasanya menggunakan air cukup 2 gelas
  • Kalau terigunya ± 1/2 Kg / bisa lebih sedikit
  • Proses pendiaman sebelum di goreng (lebih lama di diamkan maka lebih baik mengembangnya)
  • Kalau proses pencetakan bisa menggunakan cetakan donat (Jika tidak punya bisa secara manual menggunakan tangan, di kira-kira saja ukurannya)

Mungkin itu sedikit tips dari saya semoga bisa membantu anda terima kasih.

Source: resepkafe


Bunda baru saja selesai membaca :

Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang

Nah itulah uraian Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang, kami berharap ulasan singkat diatas dapat menambah informasi untuk Para Bunda. Wookey, udah dulu ya, perjumpaan berikutnya kami akan membahas resep-resep yang lain untuk itu pantengin terus blog ini.

Artikel yang sudah Bunda baca: Resep Sederhana: Membuat Donat Lembut dan Mengembang dengan alamat link https://bresepmasakan.blogspot.com/2016/09/resep-sederhana-membuat-donat-lembut.html