Bitterballen Kentang

Bitterballen Kentang - Apakabar Bunda sobat RESEP MASAKAN, Semoga kabar Bunda selalu sehat, amin. Kesempatan kali ini Resep Masakan akan berbagi informasi resep Bitterballen Kentang, Resep ini bisa Bunda coba loh, untuk menambah khasanah resep masakan Bunda. Oya, Resep ini tergabung dalam label Resep Bakso, Resep Bumbu, Resep Cake, Resep Daging, Resep Ikan, Resep Kuah, Resep Kue, Resep Makanan, Resep Masakan, Resep Olahan, Resep Resep, Resep Sambal, Resep Sayur, Resep Tart, Oke, Langsung kita coba yuk Bun.

Judul : Bitterballen Kentang
link : Bitterballen Kentang

Baca juga


Bitterballen Kentang

Bitterballen Kentang

Malam teman-teman,

Ini Bitterballen Kentang isi Keju Mozzarella, buatan Yodha tadi teman-teman ...💕 Bitterballen Kentang Isi Mozzarella. #Bitterballenbundadidi

Resepnya, aku buat sesuai bahan yang ada di rumah aja ya teman-teman, jadi walaupun aku udah pernah share resep di web tapi takarannya beda karena sesuai bahan yang ada dirumah tadi.😀😀

Bitterballen Ala Chef Yodha

Bitterballen Kentang

Bahan :
  • 500 gram kentang, kukus, haluskan
  • 150 gram daging ayam, rebus, cincang kecil
  • 25 gram susu bubuk
  • 200 ml air
  • 50 gram terigu
  • 2 wortel, rebus, iris kecil-kecil
  • 2 batang seledri, cincang
  • 1/2 bawang bombai, cincang
  • 2 bawang putih, cincang
  • 2 sdk teh kaldu ayam
  • 1/4 sdk teh garam
  • 1 sdk mkn gula pasir
  • 1/2 sdk teh merica
  • 1/4 sdk teh pala bubuk

Cara Membuat :
  • Tumis bawang bombai dan putih
  • Masukkan ayam, aduk-aduk
  • Masukkan terigu, aduk hingga berbutir
  • Masukkan air, susu bubuk, aduk-aduk hingga adonan lembut
  • Masuk kentang lumat, wortel, seledri
  • Masukkan semua bumbu
  • Aduk rata dan masak hingga meresap
  • Cek rasa hingga gurih sesuai selera..
  • Dinginkan
  • Bentuk bulat kecil diisi potongan keju mozzarella
Penyelesaian:
  • Siapkan 100 gram terigu
  • 2 telur, kocok lepas
  • 200 gram panir orange
  • Lumuri bulatan adonan dengan tepung
  • Celup kocokan telur
  • Baluri tepung panir
  • Simpan di kulkas sebentar agar set sebelum di goreng ya..agar tidak pecah.
  • Bisa juga disimpan untuk Frozen food.
  • Goreng secukupnya..ini hasil jadi lumayan banyak lho 💕

Selamat mencoba teman-teman !



Bunda baru saja selesai membaca :

Bitterballen Kentang

Nah itulah uraian Bitterballen Kentang, kami berharap ulasan singkat diatas dapat menambah informasi untuk Para Bunda. Wookey, udah dulu ya, perjumpaan berikutnya kami akan membahas resep-resep yang lain untuk itu pantengin terus blog ini.

Artikel yang sudah Bunda baca: Bitterballen Kentang dengan alamat link https://bresepmasakan.blogspot.com/2021/05/bitterballen-kentang.html